Waspadalah, Air Galon Palsu Merajalela. Serem gak baca judulnya? Pastinya ya, tetapi sayangnya hal ini benar-benar nyata dan terjadi. Pasalnya, pemalsuan air galon palsu sangat mudah dilakukan. Aku sangat kaget ketika baca twitnya Devina Hermawan. Was-was dan cemas tentunya saja aku rasakan. Pikiran-pikiran negatif tentang kemungkinan bahwa aku mungkin pernah menjadi salah satu korbannya terus muncul. Sumber: imcnews.id Masalah yang Terjadi Asli, aku parno banget nih. Aku mulai cari tahu tentang cara memeriksa air galon asli dengan air galon palsu. Sudah banyak terjadi, galonnya memang asli, tetapi ternyata isinya adalah air oplosan yang tidak jelas dari mana asalnya. Faktanya, pemalsuan air galon ini sudah terjadi sejak tahun 2016. Hih serem banget! Hal yang semakin menyeramkan adalah pengecekan galon asli atau palsu dengan menyamakan nomor produksi di galon dan tutupnya ternyata tidak valid. Faktanya, tutup galon bisa dibuka dengan mudah sehingga isinya bisa dipalsukan atau ...
Born To Be Happy and Make People Happy.. Travel and Life Story...